Malam ini,,
Aku termenung dan menghadap kelangit yang gelap,
Aku melihat bulan,,
Dituntun bintang-bintang yang belum kelihatan,
Lalu...
Aku berharap aku bisa terbang.
untuk melihat bintang yang belum terlalu terlihat dengan lebih dekat.
untuk bermain air di awan.
dan melihat negara ini dari atas awan.
namun tidak ada gunanya jika aku... ,
jika aku bermain air sendirian
melihat bintang tanpa ada siapa-siapa
karena itu... ,
Aku mengharapkanmu datang bersamaku untuk terbang
dan berteriak.
AKU HANYA BUTUH ORANG YANG BISA MEMPERCAYAIKU
hingga semua orang tahu dan mendengarnya
bahwa
aku mempunyai mimpi yang tinggi
yaitu
Ingin dipercaya..